Dukung Destinasi Pariwisata Super Prioritas, IMI Sumut Gelar Kejuaran KFC Danau Toba Rally 2023 24 dan 25 Juni

    Dukung Destinasi Pariwisata Super Prioritas, IMI Sumut Gelar Kejuaran KFC Danau Toba Rally 2023 24 dan 25 Juni

    SUMUT-Dalam rangka mendukung kemajuan dan meningkatkan kunjungan wisatawan ke kawasan Destinasi Pariwisata Super Prioritas, Ikatan Motor Indonesia Sumatera Utara menggelar kejuaran KFC Danau Toba Rally 2023

    Kejuaran KFC Danau Toba Rally 2023 Championship tersebut akan berlangsung di Kawasan Tanaman Industri (HTI) Toba Pulp Lestari sektor Aek Nauli Kabupaten Simalungun 24 dan 25 Juni 2023 mendatang, ”ujar Ketua IMI Sumut Harun Mustafa Nasution, Sabtu 10 Juni 2023

    Ketua Ikatan Motor Indonesia Sumatera Utara Harun Mustafa Nasution saat dihubungi Jurnalis Indonesiasatu.co.id juga menjelaskan, bahwa panitia Kejuaraan KFC Danau Toba Rally 2023 telah menyiapkan 9 Spesial Stage (SS)

    “Ke-9 Spesial Stage (SS) tersebut berada di Kecamatan Girsang Sipangan Bolon, Kecamatan Pematang Sidamanik dan Kecamatan Dolok Panribuan dan ke-9 Spesial Stage (SS) itu memiliki lintasan yang berbeda-beda, ”terang Harun Mustafa Nasution yang juga bakal ikut sebagai salah satu peserta rally

    Harun juga menyampaikan, sejumlah perally nasional dipastikan bakal ikut meramaikan Kejuaran KFC Danau Toba Rally 2023, salah satunya Ricardo Gelael, Ryan Nirwan dan Musa Rajekshah juga Wakil Gubernur Sumatera Utara serta sejumlah perally ternama di Tanah Air ini

    Harun mengungkapkan, kejuaran KFC Danau Toba Rally 2023 ini hanya membuka kesempatan bagi 60 peserta. Selain itu, pihaknya juga menggelar 3 putaran dimusim ini, termasuk 1 putaran merupakan putaran Asia dan 1 putaran lagi merupakan Asia Pasific Rally.

    Kejuaran Rally Danau Toba untuk tahun 2023 akan digelar tiga kali dan semua itu tidak lepas dari dukungan dan semangat yang diberikan Wakil Gubernur Sumut Musa Rajekshah dengan tujuan untuk meningkatkan kunjungan wisatawan ke kawasan Destinasi Pariwisata Super Prioritas Danau Toba

    "Kami juga selalu semangat untuk menggelar rally dan apapun kami lakukan karena dukungan nyata yang selalu diberikan Musa Rajekshah, ”ucap Ketua Ikatan Motor Indonesia Sumatera Utara, Harun Mustafa Nasution yang juga merupakan Politisi Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra). (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Rekanan PTPN IV Asal Jadi Kerjakan Proyek...

    Artikel Berikutnya

    Satnarkoba Polres Simalungun Ringkus ZH...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hadiri Soft Launching Pelabuhan Batu Horba Silahisabungan, GM PT ASDP Cabang Danau Toba Siap Berikan Pelayanan Terbaik
    Maraknya Begal di Sumatera Utara Jadi Sorotan Tokoh Masyarakat Desa Tanjung Rejo
    Kolaborasi dengan Kemenparekraf dalam IMT-GT WGT Meeting 2024, ASDP Dukung Kemajuan Pariwisata Nasional di Kawasan Danau Toba
    Didampingi Kuasa Hukum, Jurnalis Ancam Wartawan Resmi Lapor Ke Polrestabes Medan
    Ketua Umum PWI Pusat dan PWI Sumatera Utara Kunjungi Kawasan Strategi Pariwisata Nasional Danau Toba
    Cabut Nomor Urut, Paslon H. Anton Saragih-Benny Gusman Dapat Nomor Urut 2 di Pilkada Simalungun 2024
    Hindari Antrean di Pelabuhan Penyeberangan Ajibata, Pangguna Kendaraan Dihimbau Gunakan KMP Kaldera Toba Lintasan Balige-Samosir
    Terima Kunjungan Menlu dan Walikota Singapura, Pemprov Sumut Tawarkan Sejumlah Kerja Sama Termasuk Investasi di Sektor Parawisata
    Danpomdam I/BB Sambut Kunjungan Kerja Wadan Puspomad di Medan 
    Rutan Kelas l Medan Deteksi Dini Cegah Gangguan Kamtib
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Stunting di Lumbung Penghasil Protein Hewani Cukup Tinggi, Viktor Silaen Ajak Para Ibu Cegah Stunting dengan Menkonsumsi Ikan Nila
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Kepala Dinas Ketahanan Pangan Deli Serdang Diduga Selingkuh Dengan Bawahannya
    Pastikan Kamtibmas Kondusif Sambut Pemilu 2024, Kapolsek Kotarih Jalin Sinergitas Bersama Forkopicam Bintang Bayu

    Ikuti Kami