Puluhan Pedagang di Kota Touris Parapat Rela Antri Hanya Untuk Salaman dengan Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 2

    Puluhan Pedagang di Kota Touris Parapat Rela Antri Hanya Untuk Salaman dengan Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 2

    SIMALUNGUN-Calon Bupati Simalungun nomor urut 2 DR.H. Anton Achamd Saragih Shalat Jum'at bersama umat muslim Kecamatan Girsang Sipangan Bolon di Mesjid Raya Taqwa Parapat yang berlomba-lomba di jalan Sisingamangaraja, Kabupaten Simalungun, Jumat (4/10/2024).

    Setelah selesai menunaikan shalat Jum'at, Calon Bupati Simalungun nomor urut 2 DR.H. Anton Achamd Saragih bersama dengan rombongan dan Tokoh Agama Kecamatan Girsang Sipangan dan Tokoh masyarakat bergerak ke ke salah satu rumah makan untuk makan bersama 

    Namun dengan kesederhanaan Anton Achamd Saragih yang menjadi khasnya dan mudah menarik perhatian masyarakat, Sejumlah pedagang dan masyarakat mencegat Calon Bupati Simalungun nomor urut 2 DR.H. Anton Achamd Saragih untuk hanya ingin sekedar bersalaman sembari menceritakan keluhan masyarakat

    Terlihat saat makan siang bersama, puluhan pedagang rela mengantri datang dan menunggu Anton Achamd Saragih selesai makan siang untuk dapat bersalaman dan berfoto bersama sebelum naik mobil untuk pulang ke arah Pematangsiantar.

    Anton Achamd Saragih juga terlihat langsung menemui puluhan pedagang yang menunggunya di depan rumah makan dan bersalaman sembari banyak pedagang juga minta Selfi bersama dan bercerita tentang situasi ekonomi pedagang disekitaran Danau Toba Parapat.

    Seorang pedagang yang ditemui media ini mengatakan bahwa sangat senang dan berterima kasih kepada Anton Saragih yang ingin mau bertemu dengan mereka pedagang yang ada dilokasi sekitar pantai bebas Parapat.

    "Kami sangat senang dan berterima kasih kepada Calon Bupati Simalungun nomor urut 2 DR.H. Anton Achamd Saragih yang telah bersedia menemui para pedagang dan mau mendengar keluhan kami pedagang selama ini di sekitar Parapat ini. 

    Selain itu, kami juga menyampaikan tentang kebersihan sampah, seharusnya dengan kami membuang sampah pada TPA, harus cepat diangkut oleh petugas kebersihan sehingga tidak mengganggu kenyamanan pengunjung, " Ujar Pedagang.

    Sedangkan Anton Saragih terlihat dengan senang hati menyalami pedagang tersebut yang rela antri hadir menemuinya. Dan berterima kasih atas dukungan masyarakat maupun pedagang di sekitar Parapat, sehingga dapat menambah wawasan dalam program peningkatan ekonomi masyarakat nantinya bila menang dipilih masyarakat Simalungun Pasangan nomor urut 2. Anton Saragih - Benny Sinaga di Pilkada 27 November 2024. 

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Gelapkan Gaji Rekan Kerja, Hendra Akan Dilaporkan...

    Artikel Berikutnya

    Misteri Kendaraan Berubah Warna di Gudang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hadiri Soft Launching Pelabuhan Batu Horba Silahisabungan, GM PT ASDP Cabang Danau Toba Siap Berikan Pelayanan Terbaik
    Maraknya Begal di Sumatera Utara Jadi Sorotan Tokoh Masyarakat Desa Tanjung Rejo
    Kolaborasi dengan Kemenparekraf dalam IMT-GT WGT Meeting 2024, ASDP Dukung Kemajuan Pariwisata Nasional di Kawasan Danau Toba
    Didampingi Kuasa Hukum, Jurnalis Ancam Wartawan Resmi Lapor Ke Polrestabes Medan
    Ketua Umum PWI Pusat dan PWI Sumatera Utara Kunjungi Kawasan Strategi Pariwisata Nasional Danau Toba
    Cabut Nomor Urut, Paslon H. Anton Saragih-Benny Gusman Dapat Nomor Urut 2 di Pilkada Simalungun 2024
    Hindari Antrean di Pelabuhan Penyeberangan Ajibata, Pangguna Kendaraan Dihimbau Gunakan KMP Kaldera Toba Lintasan Balige-Samosir
    Terima Kunjungan Menlu dan Walikota Singapura, Pemprov Sumut Tawarkan Sejumlah Kerja Sama Termasuk Investasi di Sektor Parawisata
    Danpomdam I/BB Sambut Kunjungan Kerja Wadan Puspomad di Medan 
    Rutan Kelas l Medan Deteksi Dini Cegah Gangguan Kamtib
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Stunting di Lumbung Penghasil Protein Hewani Cukup Tinggi, Viktor Silaen Ajak Para Ibu Cegah Stunting dengan Menkonsumsi Ikan Nila
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Kepala Dinas Ketahanan Pangan Deli Serdang Diduga Selingkuh Dengan Bawahannya
    Pastikan Kamtibmas Kondusif Sambut Pemilu 2024, Kapolsek Kotarih Jalin Sinergitas Bersama Forkopicam Bintang Bayu

    Ikuti Kami