Jatuh di Jalan Berlubang Siantar-Tigaras, Petugas KSOPP Pelabuhan Tigaras Obati Calon Pengguna Jasa

    Jatuh di Jalan Berlubang Siantar-Tigaras, Petugas KSOPP Pelabuhan Tigaras Obati Calon Pengguna Jasa
    Petugas Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba wiliyah kerja pelabuhan Tigaras, Maria Carry ketika melakukan pembersihan Luka-Lukan Korban Kecelakaan di Pelabuhan Tigaras, Jumat 03/01/2025 Subuh

    SIMALUNGUN-Petugas Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba wiliyah kerja pelabuhan Tigaras kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kesehatan masyarakat dengan mengobati pengguna jasa yang jatuh di jalan raya.

    “Calon Pengguna jasa (M.Bagus) yang hendak melaukan penyebrangan dari pelabuhan Tigaras menuju Simanindo terjatuh di jalan pematang Siantar-Tigaras ketika menuju pelabuhan penyeberangan Tigaras Kecamatan Dolok Pardamean,

    Berdasarkan keterangan yang disampaikan kepala Wilayah Kerja Pelabuhan Tigaras, Darwin Purba. SH, M. Bagus tiba di pelabuhan penyeberangan Tigaras Jumat Jumat (03/01/2025) jam 05:40 subuh dan mengalami luka-luka di bagian kaki dan tangan akibat terjatuh dari sepeda motornya.

    Melihat kondisi korban yang mengalami luka-luka, Petugas Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba wiliyah kerja pelabuhan Tigaras langsung menolong korban kecelakaan yang juga seorang pengguna jasa hendak melakukan penyeberangan,

    Petugas kita langsung gerak cepat menghampiri M. Bagus (korban kecelakaan) untuk memberikan tindakan pertolongan pertama dengan peralatan dan obat-obatan yang tersedia sembari menunggu tim posko kesehatan sampai, ”ujar Darwin Purba

    Dirinya juga menyampaikan, gerak cepat meberikan tindakan pertolongan pertama pada kasus-kasus kegawatdaruratan menjadi bukti nyata komitmen Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba untuk melayani dan melindungi masyarakat yang berpergian di tengah perayaan Natal dan Tahun Baru.

    Selain itu, petugas Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba juga memberikan tempat istirahat kepada para pengguna jasa yang mengalami kelelahan sembari menunggu antrian masuk kapal, ”terang Darwin.

    Usai mendapatkan pertolongan. M. Bagus (korban kecelakaan) mengucapkan terima kasih kepada petugas Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba yang telah memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dan pengguna jasa, ” ucap M. Bagus. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Alami Sakit dan Kelelahan, Kawilker Ajibata...

    Artikel Berikutnya

    Keributan Gegara Pengendara Serobot Antrian...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Wanita Cantik Asal Simalungun Dibunuh, Rekonstruksi: Seks tak wajar, hingga kemaluan ditusuk gagang sapu
    Perkuat Budaya K3 Demi Produktivitas dan Keberlanjutan Bisnis, Dirut ASDP: Safety Starts from Us
    Tony Rosyid: Laut Kok Punya HGB, Negara Makin Kacau!
    Realisasi PNBP KSOPP Danau Toba 2024 Lampaui Target Capai Angka 1,9 Miliar
    Viral di Media Sosial, Pelaku Pemukulan Diatas Jetski di Perairan Danau Toba Ditangkap Satuan Reserse Kriminal Polres Samosir
    Oknum Satlantas Polrestabes Medan Diduga Terlibat Praktek Penyalahgunaan Kekuasaan dalam Penilangan
    Perkuat Budaya K3 Demi Produktivitas dan Keberlanjutan Bisnis, Dirut ASDP: Safety Starts from Us
    Libur Natal 2024, 5.124 unit Kendaraan Nyebrang ke Samosir Dari Tiga Lintasan Tersibuk di KSPN Danau Toba
    Wisatawan Sakit Mendadak di Pantai Pasir Putih, Personil Pos Pelayanan Parbaba Polres Samosir Gerak Cepat Bantu Korban
    Libur Natal 2024, 5.124 unit Kendaraan Nyebrang ke Samosir Dari Tiga Lintasan Tersibuk di KSPN Danau Toba
    Objek Wisata Menara Pandang Tele Dibuka untuk Umum 24 Desember 2024
    Libur Natal 2024, ASDP Catat 12.640 Penumpang Nyebrang ke Pulau Samosir, Negeri Indah Kepingan Surga
    Permuda Pengguna Jasa Nyebrang, ASDP Luncurkan Fitur Pengiriman E-Tiket Via WhatsApp
    Bookingan Kamar Hotel Libur Akhir Tahun 2024 di Kota Touris Parapat Capai 95 Persen
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Stunting di Lumbung Penghasil Protein Hewani Cukup Tinggi, Viktor Silaen Ajak Para Ibu Cegah Stunting dengan Menkonsumsi Ikan Nila
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Kepala Dinas Ketahanan Pangan Deli Serdang Diduga Selingkuh Dengan Bawahannya
    Pastikan Kamtibmas Kondusif Sambut Pemilu 2024, Kapolsek Kotarih Jalin Sinergitas Bersama Forkopicam Bintang Bayu

    Ikuti Kami